Rancang Bangun Mekanisme Pengaduk Adonan Pada Mesin Martabak Manis Kapasitas 25 Kg/ Jam

Bayu, Riskya Wawalangi (2019) Rancang Bangun Mekanisme Pengaduk Adonan Pada Mesin Martabak Manis Kapasitas 25 Kg/ Jam. Other thesis, Universitas Wijaya Putra.

[img] Text (Rancang Bangun Mekanisme Pengaduk Adonan Pada Mesin Martabak Manis Kapasitas 25 Kg/ Jam)
0210000000407.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Martabak manis adalah jajanan yang banyak dijumpai dan dijual oleh pedagang kaki lima hampir di seluruh Indonesia. Martabak manis sangat popular di Bangka. Mereka mengenal makanan ini dengan nama “hok lo pan” yang bentuknya polos dan hanya diberi gula pasir dan margarin yang banyak sehingga rasanya manis dan berlemak. Martabak manis juga dikenal dengan nama terang bulan. Martabak manis mempunyai bahan utama antara lain tepung terigu, telur, air, gula, dan bahan pengembang adonan. Tepung terigu merupakan komponen utama yang sangat diperlukan dalam pembuatan martabak manis peran utama tepung terigu pada proteinya yaitu gliadin dan glutenin yang akan bereaksi dengan air akan membentuk protein baru yaitu gluten, dan pati yang akan mengembang serta mebentuk gel berlanjut menjadi pasta (gelatinasi) ketika dipanaskan.
Kata Kunci : Mesin Martabak Manis Kapasitas 25 Kg/ Jam, Mekanisme Pengaduk Adonan

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Mesin Martabak Manis Kapasitas 25 Kg/ Jam, Mekanisme Pengaduk Adonan
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Mesin
Depositing User: Rifki Yusuf Meidiansyah, A.Md. Lib.
Date Deposited: 16 Jan 2023 08:09
Last Modified: 16 Jan 2023 08:09
URI: http://eprints.uwp.ac.id/id/eprint/4552

Actions (login required)

View Item View Item