Analisis Pengaruh Pertumbuhan Penduduk, Indeks Rasio Gini Dan Pertumbuhan Ekonomi Terhadap Tingkat Pengangguran Di Kab/Kota Di Nusa Tenggara Timur Tahun 2018-2020

Laurensia, Rin (2023) Analisis Pengaruh Pertumbuhan Penduduk, Indeks Rasio Gini Dan Pertumbuhan Ekonomi Terhadap Tingkat Pengangguran Di Kab/Kota Di Nusa Tenggara Timur Tahun 2018-2020. Other thesis, Universitas Wijaya Putra.

[img] Text (Analisis Pengaruh Pertumbuhan Penduduk, Indeks Rasio Gini Dan Pertumbuhan Ekonomi Terhadap Tingkat Pengangguran Di Kab/Kota Di Nusa Tenggara Timur Tahun 2018-2020)
skripsi_Laurensia Rin_19011001 - Eduardus Arjon.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh pertumbuhan penduduk, indeks rasio gini dan pertubuhan ekonomi terhadap tingkat pengangguran. Unit analisis dalam penelitian ini adalah 22 Kab/Kota. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purpose sampling. Metode analisis yang digunakan untuk menguji analisis yang digunakan adalah regresi data panel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pertumbuhan penduduk berpengaruh negatif dan dan tidak signifiksn terhadap tingkat pengangguran, Indeks rasio gini berpengaruh positif dan signifikan terhadap tingkat pengangguran dan pertumbuhan ekonomi secara parsial berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap tingkat pengangguran. Secara simutan pertumbuhan penduduk,indeks rasio gini dan pertumbuhan ekonomi berpengaruh positif dan signifikan terhadap tingkat pengangguran.
Kata Kunci : Pertumbuhan penduduk, indeks rasio gini, pertumbuhan ekonomi, tingkat pengangguran

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Pertumbuhan penduduk, indeks rasio gini, pertumbuhan ekonomi, tingkat pengangguran
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi pembangunan
Depositing User: Rifki Yusuf Meidiansyah, A.Md. Lib.
Date Deposited: 17 Apr 2024 06:53
Last Modified: 17 Apr 2024 06:53
URI: http://eprints.uwp.ac.id/id/eprint/5536

Actions (login required)

View Item View Item