Strategi Pengembangan Agribisnis Komoditas Kunyit Kuning, (Studi Kasus Di Desa Kesamben Wetan, Kecamatan Driyorejo, Kabupaten Gresik, Jawa Timur)

Vantria, Angul (2023) Strategi Pengembangan Agribisnis Komoditas Kunyit Kuning, (Studi Kasus Di Desa Kesamben Wetan, Kecamatan Driyorejo, Kabupaten Gresik, Jawa Timur). Other thesis, Universitas Wijaya Putra.

[img] Text (Strategi Pengembangan Agribisnis Komoditas Kunyit Kuning, (Studi Kasus Di Desa Kesamben Wetan, Kecamatan Driyorejo, Kabupaten Gresik, Jawa Timur))
Skripsi Vantria Angul Agribisnis sudah edit - Risan Chandra.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Penelelitian ini bertujuan untuk Mengidentifikasi faktor internal dan eksternal yang mempengaruhi strategi pengembnagan agribisnis kunyit kuning yang ada di Desa Kesamben Wetan, Kecamatan Driyorejo, Kabupaten Gersik, Merumuskan alternatif dalam Strategi Pengembangan Agribisnis Kunyit diDesa Kesamben Wetan, Kecamatan Driyorejo, Kabupaten Gersik. Lokasi penelitian secara Purposive yaitu Desa Kesamben Wetan. Metode Analisis yang digunakan adalah Analisis Petani Kunyit untuk mengidentifikasi factor internal dan eksternal yang mempengaruhi Strategi Pengembangan Kunyit Kuning Analisis SWOT berupa Matriks SWOT yang mengambarkan kondisi internal yaitu Kekuatan dan Kelemahan, seta kondisi eksternal yaitu peluang dan ancaman yang dihadapi Petani Kunyit di Desa Kesamben Wetan. Hasil Analisis SWOT menunjukkan bahwa Agribisnis Kunyit di Desa Kesamben Wetan berada pada 1 (SO), yaitu Progresif sehingga Agribisnis Kunyit di Desa Kesamben Wetandapat menerapkan Strategi yang berorientasi pertumbuhan, yaitu dengan melakukan perluasan pemasaran Kunyit ke daerah baru dan melakukan Strategi penetrasi pasar.
Kata Kunci : Strategi Pengembangan Agribisnis Komoditas Kunyit Kuning SWOT

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Strategi Pengembangan Agribisnis Komoditas Kunyit Kuning SWOT
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
S Agriculture > SB Plant culture
Divisions: Fakultas Pertanian > Agribisnis
Depositing User: Rifki Yusuf Meidiansyah, A.Md. Lib.
Date Deposited: 07 Dec 2023 09:41
Last Modified: 07 Dec 2023 09:41
URI: http://eprints.uwp.ac.id/id/eprint/5336

Actions (login required)

View Item View Item