Pengaruh Beban Pajak Tangguhan Terhadap Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Tekstil Dan Garment Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2019-2021

Lamtama, Sihite (2023) Pengaruh Beban Pajak Tangguhan Terhadap Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Tekstil Dan Garment Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2019-2021. Other thesis, Universitas Wijaya Putra.

[img] Text (Pengaruh Beban Pajak Tangguhan Terhadap Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Tekstil Dan Garment Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2019-2021)
SKRIPSI_LAMTAMA SIHITE_19013018_compressed - LAMTAMA SIHITE.pdf
Restricted to Registered users only

Download (590kB)

Abstract

Berdasarkan latar belakang di atas, maka dapat disusun rumusan masalah sebagai berikut. Bagaimana deskripsi pajak tangguhan dan beban pajak tangguhan terhadap kinerja keuangan perusahaan manufaktur yang terdaftar di bursa efek Indonesia?, Apakah beban pajak tangguhan berpengaruh terhadap kinerja keuangan perusahaan manufaktur yang terdaftar di bursa efek Indonesia?. Berdasarkan rumusan masalah di atas maka tujuan penelitian ini adalah adalah : Untuk mendeskripsikan bagaimana beban pajak tangguhan terhadap kinerja keuangan perusahaan manufaktur yang terdaftar di bursa efek Indonesia.Untuk mengetahui pengaruh beban pajak tangguhan berpengaruh terhadap kinerja keuangan Perusahaan Manufaktur Sektor Tekstil Dan Garment Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2019-2021. Jenis penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif, yaitu mengklasifikasikan, menghitung, membandingkan, dan menganalisis data. Dan penelitian ini merupakan penelitian kausal-komparatif, yaitu jenis penelitian yang mencirikan suatu masalah ditinjau dari sebab akibat antara dua variabel atau lebih. Populasi yang akan dijadikan objek dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur sector tekstil dan garment. Jumlah populasi sebanyak 22 perusahaan yang listing tahun 2019-2021 tetapi 16 perusahaan yang masuk kriteria dengan sampel 48 sektor tekstil dan garment tahun 2019-2021. Sampel menurut Sugiyono, (2016:118) sampel ialah bagian dari jumlah dan karakteristik yang dipunyai oleh populasi tersebut. Untuk itu sampel yang diambil dari populasi harus betul betul representative. Dari 22 perusahaan ada sebanyak 16 perusahaan yang seesuai dengan kriteria sampel. Kata Kunci : pengaruh beban pajak tangguhan terhadap kinerja keuangan pada perusahaan manufaktur sektor tekstil dan garmen yang terdaftar di bursa efek Indonesia periode 2019-2021

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: pengaruh beban pajak tangguhan terhadap kinerja keuangan pada perusahaan manufaktur sektor tekstil dan garmen yang terdaftar di bursa efek Indonesia periode 2019-2021
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Depositing User: Rifki Yusuf Meidiansyah, A.Md. Lib.
Date Deposited: 27 Oct 2023 05:50
Last Modified: 27 Oct 2023 05:50
URI: http://eprints.uwp.ac.id/id/eprint/5214

Actions (login required)

View Item View Item