Perancangan Alat Teknologi Tepat Guna Mesin Penggoreng Keripik Buah

Chandra, Sandy Yudha (2015) Perancangan Alat Teknologi Tepat Guna Mesin Penggoreng Keripik Buah. Other thesis, Universitas Wijaya Putra.

[img] Text (Perancangan Alat Teknologi Tepat Guna Mesin Penggoreng Keripik Buah)
CHANDRA SANDY YUDHA TUGAS AKHIR.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Indonesia memiliki aneka jenis tanaman buah tropis. Pada musim panen, produksi buah-buahan melimpah sehingga tidak terserap pasar dan harganya turun. Buah-buahan memiliki kandungan air yang tinggi sehingga mudah rusak dan umur simpannya pendek. Untuk meningkatkan umur simpan dan nilai tambah, buah-buahan dapat diolah menjadi keripik. Pengolahan keripik buah telah berkembang di Indonesia. Nanas, salak, pisang, bengkuang, dan melon dapat diolah menjadi keripik dengan menggunakan mesin penggoreng vakum. Keripik yang dihasilkan dengan mesin penggoreng vakum memiliki rasa dan aroma seperti buah aslinya serta tekstur renyah sehingga disukai panelis. Prospek pengembangan keripik buah cukup baik karena bahan baku cukup tersedia, terutama saat panen dan produk ini disukai konsumen. Namun, beberapa kendala perlu diatasi, meliputi keseragaman bahan baku, mutu produk, pengemasan, dan peningkatan umur simpan.Mesin vacuum frying adalah mesin pengolahan makanan dengan menggunakan sistemvacuum.
Kata kunci: Buah-buahan, Perancangan, Penggoreng Vakum.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Buah-buahan, Perancangan, Penggoreng Vakum
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
T Technology > TS Manufactures
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Mesin
Depositing User: Rifki Yusuf Meidiansyah, A.Md. Lib.
Date Deposited: 04 Jul 2023 08:15
Last Modified: 04 Jul 2023 08:15
URI: http://eprints.uwp.ac.id/id/eprint/4918

Actions (login required)

View Item View Item