Penerapan Sistem Informasi Akuntansi Penjualan Tunai Untuk Meningkatkan Pengendalian Intern Penjualan Pada Ud.Puspa Kumala

Ida, Ayu Karyani (2015) Penerapan Sistem Informasi Akuntansi Penjualan Tunai Untuk Meningkatkan Pengendalian Intern Penjualan Pada Ud.Puspa Kumala. Other thesis, Universitas Wijaya Putra.

[img] Text (Penerapan Sistem Informasi Akuntansi Penjualan Tunai Untuk Meningkatkan Pengendalian Intern Penjualan Pada Ud.Puspa Kumala)
a26.pdf
Restricted to Registered users only

Download (900kB)

Abstract

Perusahaan yang sudah berkembang dan menjadi besar dan transaksi yang terjadi relatif banyak. Dilain pihak juga dibutuhkan adanya pendelegasian wewenang dari pimpinan kepada bawahan untuk melaksanakan kegiatan perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah adanya kelemahan dan kebaikan dalam sistem informasi akuntansi penjualan tunai pada UD.Puspa Kumala dan apakah pengendalian intern yang diterapkan oleh UD.Puspa Kumala sudah memadai. Dalam hasil penelitian tersebut masih ada tugas dan wewenang yang belum terpisah. UD.Puspa Kumala sebagai objek dalam penelitian ini. Data primer diperoleh dari dokumen yang terdapat pada UD.Puspa Kumala. Hal ini membuktikan bahwa UD.Puspa Kumala memiliki sistem informasi akuntansi dan sistem pengendalian intern yang cukup baik. Dalam melakukan modifikasi pada sistem tersebut yang disesuaikan untuk meningkatkan pengendalian internal. Pengendalian internal yang digunakan sebagai acuan adalah pengendalian internal penjualan. Dalam hasil penelitian ditemukan bahwa pengendalian intern penjualan pada UD.Puspa Kumala masih ada pembagian tugas yang belum terpisah yaitu pada bagian keuangan, bagian produksi sehingga dengan adanya pemisahan tugas tersebut maka pengendalian internnya akan lebih baik. Selain itu dalam sistem informasi akuntansi yang diterapkan dalam UD.Puspa Kumala masih kurang, sehingga untuk meninggatkan sistem informasi tersebut harus ada laporan dari bagian keuangan agar dapat membantu pemimpin atau pemilik untuk mementau usahanya agar menjadikan usahanya yang lebih baik dalam periode yang akan berikutnya

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi Akuntansi,Penjualan Tunai, Pengendalian Intern penjualan
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Depositing User: UPT Perpustakaan 1
Date Deposited: 25 Mar 2021 08:34
Last Modified: 25 Mar 2021 08:34
URI: http://eprints.uwp.ac.id/id/eprint/2128

Actions (login required)

View Item View Item