PENGARUH PENGEMBANGAN KARIR DAN TUNJANGAN KESEJAHTERAAN KARYAWAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Pada PT PUTRA MITRAGA DINAMIKA JAYA )

YOGI ANANTA, SURYA (2020) PENGARUH PENGEMBANGAN KARIR DAN TUNJANGAN KESEJAHTERAAN KARYAWAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Pada PT PUTRA MITRAGA DINAMIKA JAYA ). Other thesis, UNIVERSITAS WIJAYA PUTRA.

[img] Text (PENGARUH PENGEMBANGAN KARIR DAN TUNJANGAN KESEJAHTERAAN KARYAWAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Pada PT PUTRA MITRAGA DINAMIKA JAYA ))
ARTIKEL ILMIAH YOGI ANANTA SURYA.docx
Restricted to Registered users only

Download (54kB)
[img]
Preview
Text
yogi ananta surya .pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Yogi Ananta Surya, 16012220, Judul skripsi adalah tunjangan kesejahteraan terhadap kinerja karyawan pada PT Putra Mitraga Dinamika Jaya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis dan menjelaskan pengaruh pengembangan karir, tunjangan kesejahteraan terhadap kinerja karyawan di PT Putra Mitraga Dinamika Jaya. Untuk membuktikan dan menganalisis diantara variabel pengembangan karir, tunjangan kesejahteraan penelitian ini menggunakan data primer dengan cara menyebarkan kuesioner kepada karyawan. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 45 responden. Teknik pengambilan sampel menggunakan sampel jenuh. Analisis data pada penelitian ini menggunakan program komputer IBM Statistik SPSS 21.0 dengan metode analisis regresi berganda. Nilai koefisien regresi variabel pengembangan karir (X1) sebesar 0,427 dengan presentase 47,9% terhadap variabel kinerja karyawan (Y). Nilai koefisien regresi variabel tunjangan kesejahteraan (X2) sebesar 0,541dengan presentase 47,9% terhadap variabel kinerja karyawan (Y). Hasil penelitian ini adalah pengembangan karir berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan, disiplin kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan, religiusitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Kata kunci: kinerja karyawan, pengembangan kariur, tunjangan kesejahteraan

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: kinerja karyawan, pengembangan kariur, tunjangan kesejahteraan
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Mudah Perpustakaan
Date Deposited: 01 Feb 2021 02:30
Last Modified: 01 Feb 2021 02:30
URI: http://eprints.uwp.ac.id/id/eprint/1438

Actions (login required)

View Item View Item